Mau Pilih Influencer Buat Kembangin Bisnismu? Jangan liat followersnya. Tentukan Dengan 4C!

Table of Contents

Bagi seorang pebisnis, strategi marketing yang mereka jalankan tentunya sangat berbeda beda. Salah satu strategi marketing yang biasa banyak orang pakai yaitu menggunakan jasa para influencer untuk memperkenalkan produk Anda ke audiens yang lebih luas lagi. Dengan adanya influencer, harapannya tentunya dapat menarik minat para audiens untuk membeli produk jualanmu.

Karenanya strategi marketing yang memanfaatkan jasa para influencer berpengaruh signifikan, dan memberikan feedback yang baik terhadap bisnis yang Anda rintis. Banyak sekali influencer-influencer baru bermunculan. Nah, lalu pertanyaannya bagaimana cara menentukan influencer yang tepat? Tentukan dengan rumus 4C ini. Apa sih rumus 4C ini? Simak ulasan berikut ini!

  • Community

Pilih influencer yang target marketnya sesuai dengan usaha yang Anda rintis, dengan banyaknya pilihan para influencer tentunya Anda harus menyelidiki terlebih dahulu background atau target marketnya agar tidak salah pilih. Caranya Anda dapat memilih influencer yang bergerak dibidang industri yang sama.

  • Conten

Selanjutnya adalah konten, sebelum Anda menggunakan jasa influencer tersebut. Pastikan konten yang digunakan sudah sesuai dengan kriteria dari produk yang nantinya akan di posting di sosial media mereka. Perhatikan juga apakah mereka konsisten dengan postingannya, hal itu sangat berpengaruh untuk engaggement brand Anda.

  • Culture

Pastikan style dan pembawaan seorang influencer tersebut nyambung dan cocok dengan identitas brand Anda. arilah influencer yang memiliki pengaruh di banyak media sosialnya.

Selain itu, Anda juga perlu membuat strategi pemasaran yang cocok untuk menyampaikan pesan yang tepat dari setiap akun sosial media influencer.

  • Competence

Perhatikan cara influencer ini dalam mempelajari product knowledge. Cara penyampaian mereka akan produk yang mereka pasarkan dan review dan cara mereka menawarkan produk ke konsumen bagaimana. Karena influencer yang tepat pasti dapat meracun atau menghipnotis konsumen untuk membeli produk yang mereka tawarkan kepada para followers.



Kamu bisa mencoba Accurate Online secara GRATIS selama 30 hari hanya 
Untuk pertanyaan lebih lanjut mengenai Accurate Online, silahkan hubungi Marketing Representative di bawah ini :
Nama  : Aurillia
No Hp : 0852 2905 5562


Leave a Reply

Your email address will not be published.